Bolu Ketan Hitam

Bahan :
  • 5 butir telur ayam
  • 1 kuning telur ayam
  • 225 g gula pasir
  • 1 sdt cake emlsifier
  • 350 g tepung ketan
  • 1/4 sdt bubuk vanila
  • 1/2 sdt garam
  • 100 ml minyak sayur
  • 250 ml santan kental






Cara Membuat :
  • kocok telur bersama gula pasir dan cake emulisifier sampai kental dan mengembang
  • Masukkan tepung ketan hitam sambil diayak bersama bubuk vanila. Aduk perlahan.
  • Tambahkan minyak sayur dan santan kental. Aduk perlahan sampai rata. Tuang kedalam loyang ukuran 20 X 20 X 8 cm yang telah diolesi minyak. Kukus dalam dandang panas selama 45 menit atau sampai matang . Angkat dan potong-potong setelah dingin

Subscribe to receive free email updates: