Resep Sambal Goreng Buncis

Buat yang bingung mau bikin sambal yang enak, kami akan memberikan salah satu resep sambal yang Mudah dan Nikmat yang bisa dibuat kapan saja







Bahan yang diperlukan:

  • 30 g buncis, potong serong 2 cm
  • 150 g udang kupas
  • 3 sdm minyak untuk menumis
Bumbu:
  • 7 butir bawang merah, iris
  • 3 butir kemiri, haluskan
  • 3 buah cabai merah, iris serong tipis
  •  3 cabai merah, haluskan
  • 1 butir kemiri, haluskan
  • 1 sdt terasi, haluskan
  • 1 btg serai, memarkan
  • 1 ibu jari lengkuas, memarkan
  • 1 lb daun salam
  • 1 papan petai, kupas, iris kasar
  • 500 cc santan dari 1/2 kelapa
  • asam jawa 2 mata
  • 1 sdt gula pasir
  • 1/2 sdt garam secukupnya
  • minyak untuk menumis
Cara Membuat:
  1. Iris buncis tipis-tipis, remas dengan garam, lalu siram dengan air
  2. Tumis udang yang dikupas, atau daging yang dipotong-potong dengan minyak sedikit hingga setengah matang
  3. Masukkan bumbu iris, kemudian bumbu yang di haluskan serta daun bumbu lainnya
  4. Masukkan buncis, balik-balik, lalu tutup wajan
  5. Jika buncis telah layu, masukkan santan kental, asam dan gula. Aduk-aduk sampai mendidihdan kuahnya kental

Selamat Mencoba............

Subscribe to receive free email updates: